x

Puncak Dies Natalis Ke 63 SMAN 1 Manado Sukses Dan Meriah

waktu baca 3 menit
Kamis, 5 Okt 2023 01:55 0 394 Fadly

LIPUTAN4.COM,SULUT – puncak Dies Natalis SMAN 1 Manado yang ke – 63 sukses digelar di Graha Gubernuran Bumi Beringin, Senin, (02/10) pukul 15.00 – 18.00 Wita. Terlihat Semua Antusias mengikuti kegiatan yang diadakan pihak sekolah.

 

Kepala Sekolah SMAN 1 Manado Jemmy J. Jermias, S.Pd dalam sambutanya, mengajak semua yang hadir untuk bersyukur atas peringatan HUT SMANSA ke 63 Dikatakannya pula, banyak kegiatan dan lomba yang dilaksanakan dalam peringatan HUT ke 63 SMANSA Manado. Salah satunya konser seni.

 

ROKOK ILEGAL

“Perayaan HUT SMANSA dilaksanakan pada tanggal 7 september hingga tanggal 2 Oktober. Dalam rangka memaknai HUT SMANSA kami mengelar kegiatan kreatif dan edukatif fokus pada kepedulian sosial kemasyarakatan dan juga minat dan bakat sehingga mengambil TEMA “SMANSA memberi terus melaju”.

Kepsek juga menambahkan, konser ini merupakan persiapan juga bagi Tim wayers kota manado dalam mengikuti konpetisi internasional yang dilaksanakan di Malaysia pada tanggal 3 sampai dengan 6 November tahun 2023,Terkait semua kami menyampaikan apresiasi dan terima kasih dukungan dari ibu Kepala dinas dikda sulut selalu mensuport kami dan pak Gubernur sulawesi utara, Bapak/ibu guru, Orang tua siswa yang terus mensuport dan terutama anak-anaku sekalian baik peserta wayers anak-anak Osis, Pk yang sudah berkerja keras sehingga kegiatan dalam rangka smansa cup dalam rangka dies natalis manado dapat berjalan dengan baik.

 

Sementara itu, Kadis Pendidikan Sulut dalam sambutanya, menyampaikan selamat ulang tahun ke 63 Keluarga besar SMAN 1 Manado. Semoga terus berkarya berpretasi melaju, dan semakin hebat untuk pendidikan sulawesi utara yang semakin lebar maju dan hebat untuk indonesia.

 

“Tuhan pasti memberkati kita semua. Terima kasih juga semua sudah menggambil bagian membantu kemajuan di SMAN 1 sejarah ini tidak bisa dilupakan semua orang, baik pada masanya dan semua orang memiliki karya pada masanya dan kita semua berkewajiban menjadi penyambung sejarah ini agar kedepan kita semua menghargai siapapun yang berprestasi yang bersertifikat di SMAN 1 manado.

 

Dan terima kasih kepada ibu Rektor Agama Kristen IAKN dan jajaranya yang luar biasa dan ini salah satu penjaring dan mudamudahan siswa siswi SMAN 1 manado yang akan melanjutkan ke agama kristen IAKN sulawesi utara., kata kadis.

 

Kepala dinas pendidikan ibu Femmy J. Suluh Msi, juga mengingatkan suatu nasihat bijak dari MANTAN PRESIDEN Amerika, G. Winson ‘ IF WE LOSE YOUR RIGHT, YOU LOSE NOTHING’ yang artinya ‘ JIKA KITA KEHILANGAN PERAYAAN KITA, KITA TIDAK KEHILANGAN APA APA’. IF WE LOSE YOUR Health, YOU LOSE YOU HAVE FOR SOMETHING, artinya ‘JIKA kita kehilangan kesehatan kita, kita hanya kehilangan sebagian, tapi dia bilang jika kita kehilangan KARAKTER, MAKA KITA AKAN KEHILANGAN SEGALA GALANYA.”

 

“Oleh karena itu kami menghimbau, mari kita sama-sama membangun pribadi kita ini berkarakter INDONESIA, mencintai INDONESIA dengan hati, mencintai sulawesi utara dengan hati, dengan cara Berprestasi, Berinovasi, dan Berkarya. dan mari kita wujudkan mimpi _ mimpi besarkan anak-anak Sulawesi utara, untuk mengubah dunia ini,menjadi dunia yang lebih baik, dunia yang menyenangkan bagi kita semua.”Tutur kadis

 

Turut hadir dalam acra puncak dies natalis ke 63 SMA Negeri 1 manado, Kepala dinas pendidikan provinsi sulawesi utara ibu Dr. Femmy J. Suluh Msi, Rektor institut agama Kristen negeri Manado Ibu Dr. Olivia Mumu MPd, staf khusus gubernur bidang pendidikan Ibu Dra. Anna Dondokambey MPd, staf khusus gubernur bidang Pengukuhan Pak Yudi Goncelas.SE, Kepala Bidang guru dan kepala pendidikan IBU Debby Mamangkey, kepala Sekolah SMA NEGERI 1 Manado Bpk, Jemmy James Jermias SPd, keluarga besar SMAN 1 manado dan seluruh stakeholder.. (Fad)

Stik Famika Makassar

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

HARI KARTINI
ULTAH PULAU TALIABU
RIDWAN AZIZ
PLT BUPATI LABUHANBATU
Stik Famika Makassar
LAINNYA
x
x